Alphabet Inc.

Alphabet Inc.
Terbuka
Kode emiten
ISINUS02079K3059
US02079K1079
IndustriKonglomerat
Didirikan2 Oktober 2015 (2015-10-02)
Pendiri
Kantor
pusat
Googleplex, ,
A.S.
Wilayah operasi
Seluruh dunia, oleh 191 negara
Tokoh
kunci
Produk
PendapatanKenaikan US$136,82 miliar (2018)
Kenaikan US$26,32 miliar (2018)
Kenaikan US$30,74 miliar (2018)
Total asetKenaikan US$232,8 miliar (2018)
Total ekuitasKenaikan US$177,60 miliar (2018)
Karyawan
Kenaikan 98.771[1] (2018)
Anak
usaha
Situs webabc.xyz
Catatan kaki / referensi
[1]

Alphabet Inc. adalah perusahaan holding dan konglomerat bentukan Google. Perusahaan ini menaungi beberapa usaha yang dimiliki oleh atau terpisah dari Google, termasuk Google itu sendiri.[2][3][4][5][6] Perusahaan ini berkantor pusat di California dan dipimpin oleh para pendiri Google, Larry Page dan Sergey Brin; Page menjabat CEO, sedangkan Brin menjabat Presiden.[7] Portofolio Alphabet mencakup berbagai sektor seperti teknologi, sosial, modal investasi, dan penelitian. Beberapa perusahaan anaknya adalah Google Inc, Calico, Google Ventures, Google Capital, Google X, dan Nest Labs. Setelah restrukturisasi, secara resmi Sundar Pichai diangkat sebagai CEO Google.[2][3] Perusahaan induk ini terus diperdagangkan dengan simbol saham "GOOG" dan "GOOGL" yang sebelumnya dipegang Google.[2][3]

  1. ^ a b "Alphabet Announces Fourth Quarter and Fiscal Year 2018 Results" (PDF). abc.xyz. Alphabet Inc. February 4, 2019. Diakses tanggal February 4, 2019. 
  2. ^ a b c "Google to be part of new holding company, 'Alphabet'". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-11-03. Diakses tanggal August 11, 2015. 
  3. ^ a b c Page, Larry. "G is for Google". Google Official Blog. Diakses tanggal August 11, 2015. 
  4. ^ "Google creates new parent company called Alphabet - CNET". CNET. Diakses tanggal 2015-09-19. 
  5. ^ Reuters (2 Oktober 2015). "Bye bye Google, hello Alphabet". The Express Tribune News Network. The Express Tribune. Diakses tanggal 14 Oktober 2015. 
  6. ^ "Bye bye Google, hello Alphabet". Saudi Gazette. 3 Oktober 2015. Diakses tanggal 14 Oktober 2015. 
  7. ^ Womack, Brian (August 10, 2015). "Google Creates New Company Called Alphabet, Restructures Stock". Bloomberg. Diakses tanggal August 10, 2015. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne