Bahasa Jawa Surakarta

Bahasa Jawa Kewu
ꦧꦱꦗꦮꦶꦏꦼꦮꦸ
Basa Jawi Kewu
Dituturkan diIndonesia
WilayahJawa Tengah (Solo Raya dan Kota Magelang)
Daerah Istimewa Yogyakarta
EtnisJawa
Penutur
9.851.795 Jiwa (2023)
Lihat sumber templat}}
Status resmi
Bahasa resmi di
Daerah Istimewa Yogyakarta
Diatur olehBalai Bahasa Provinsi Jawa Tengah
Balai Bahasa Daerah Istimewa Yogyakarta
Kode bahasa
ISO 639-3
Linguasfer31-MFM-ahe
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Bahasa Jawa Surakarta alias Bahasa Jawa Kewu atau Dialek Mataram (bahasa Jawa: ꦧꦱꦗꦮꦶꦏꦼꦮꦸ, translit. Basa Jawi Kewu) adalah sebuah dialek bahasa Jawa yang dituturkan di sekitar lereng kaki Gunung Merbabu dan Merapi yang meliputi wilayah Solo Raya, Kota Magelang di Jawa Tengah, dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Dialek ini berbeda dengan dialek bahasa Jawa Mataraman dan Pesisir Utara Timur yang dituturkan di Jawa Timur karena bahasa Jawa Mataraman yang dituturkan di daerah tersebut sedikit dipengaruhi dialek bahasa Jawa Arekan yang menjadi pembeda dengan Dialek Kewu / Mataram. Dialek ini menjadi standar pengajaran untuk materi bahasa Jawa di Provinsi Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Timur.[1]


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "ib", tapi tidak ditemukan tag <references group="ib"/> yang berkaitan

  1. ^ Hananto, Akhyari. "Bahasa Jawa, dan Berbagai Variasinya yang Luar Biasa". Good News From Indonesia. Diakses tanggal 2022-01-13. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne