Bonaventura

Santo Bonaventura
Lukisan Santo Bonaventura karya Vittore Crivelli
Uskup, Kardinal, Pujangga Gereja
Lahir1221
Bagnoregio, Provinsi Viterbo, Latium, (Italia)
Meninggal15 Juli 1274
Lyon, Lyonnais, Kingdom of Arles (Prancis)
Dihormati diGereja Katolik Roma
Kanonisasi14 April 1482, Roma oleh Paus Sixtus IV
Pesta15 Juli
Minggu kedua di bulan Juli (Kalender umum Roma, 1482-1568) 14 Juli (Kalender umum Roma, 1568-1969)

Santo Bonaventura adalah seorang uskup, kardinal, dan Pujangga Gereja di dalam sejarah Gereja Katolik Roma.[1] Bonaventura terlahir dengan nama Giovanni di Fidanza pada tahun 1221 di kota Bargnoreggio, dekat Orvieto, Italia.[1] Santo Bonaventura sering disebut sebagai doktor malaikat (Seraphic Doctor) karena selama hidupnya Bonaventura menunjukkan kehangatan dan kasih sayang kepada sesama seperti api ilahi.[2]

  1. ^ a b (Inggris) Alban Butler (2000). Butler's lives of the saints. Burns & Oates Ltd. ISBN 978-0-86012-256-2. Hal.111-114
  2. ^ (Inggris) "Saint Bonaventure".  [pranala nonaktif permanen]

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne