Daftar partai politik di India

India memiliki sistem multi-partai dengan pengakuan terhadap partai-partai tingkat negara bagian dan nasional. Status tersebut diperhatikan secara periodik oleh Komisi Pemilihan India. Partai politik lainnya yang meminta untuk mengikuti pemilihan lokal, negara bagian atau nasional diminta untuk mendaftar ke Komisi Pemilihan India (KPI). Partai-partai yang terdaftar dianggap sebagai partai tingkat negara bagian atau nasional yang berdasarkan pada kriteria obyektif. Partai yang disahkan diberikan hak untuk membuat simbol partai,[a] waktu penyiaran bebas pada acara televisi dan radio yang dijalankan negara bagian, mengkonsultasikan perencanaan tanggal pemilihan dan memberikan input-input dalam regulasi dan peraturan elektoral.[2]

Daftar ini berdasarkan pada pemilihan umum India 2014 dan pemilihan Mahkamah Legislatif 2014[1][3] dan partai yang ingin berstatus sebagai partai Negara Bagian atau Nasional harus memenuhi setidaknya satu kriteria yang ditentukan. Sukhbir Singh Badal Diarsipkan 2016-07-03 di Wayback Machine.

  1. ^ a b "Names of National, State, registered-unrecognised parties and the list of free symbols" (PDF). Komisi Pemilihan India. 12 Maret 2014. Diakses tanggal 8 Mei 2015. 
  2. ^ "Registration of political Parties". FAQs. Komisi Pemilihan India. Diakses tanggal 21 Januari 2013. 
  3. ^ "Amendment notification" (PDF). Komisi Pemilihan India. 16 September 2014. Diakses tanggal 8 Mei 2015. 


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/> yang berkaitan


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne