James Hutton

Infobox orangJames Hutton

Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran3 Juni 1726 Edit nilai pada Wikidata
Edinburgh (Kerajaan Britania Raya) Edit nilai pada Wikidata
Kematian26 Maret 1797 Edit nilai pada Wikidata (70 tahun)
Edinburgh (Kerajaan Britania Raya) Edit nilai pada Wikidata
Tempat pemakamanGreyfriars Kirkyard (en) Terjemahkan Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanUniversitas Edinburgh
Universitas Leiden
University of Paris (en) Terjemahkan
Royal High School (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
SpesialisasiGeologi, pertanian dan Meteorologi Edit nilai pada Wikidata
Pekerjaangeolog, pemilik industri, petani, Ahli meteorologi, dokter Edit nilai pada Wikidata
Murid dariColin Maclaurin dan Guillaume-François Rouelle (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Dipengaruhi oleh
Keluarga
KerabatJohn Hutton Balfour (en) Terjemahkan (second cousin (en) Terjemahkan)
Isaac Bayley Balfour (en) Terjemahkan (second cousin once removed descending (en) Terjemahkan) Edit nilai pada Wikidata

Find a Grave: 74950610 Project Gutenberg: 4675 Edit nilai pada Wikidata
James Hutton dilukis oleh Abner Lowe

James Hutton (3 Juni 1726 – 26 Maret 1797) adalah seorang ahli geologi berkebangsaan Skotlandia. Ia dikenal sebagai penggagas konsep uniformitarianisme yang menjadi salah satu prinsi geologi modern. Hutton mengkaji prinsip ini dalam karya tulisnya yang berjudul Theory of the Earth. Pemikiran lain yang dikemukakan oleh Hutton ialah konsep mengenai daur batuan yang meliputi pembentukan batuan beku, batuan sedimen dan batuan metamorf.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne