Perang Kemerdekaan Bangladesh

Perang Kemerdekaan Bangladesh
Bagian dari Perang India-Pakistan dan Perang Dingin
Tanggal26 Maret 197116 Desember 1971
LokasiBangladesh
Hasil

• Kemenangan Bangladesh dan India

• Kemerdekaan Bangladesh
Perubahan
wilayah
Pakistan Timur menjadi Bangladesh
Pihak terlibat

 Bangladesh

 India (dari 3 Desember 1971)[1]
 Pakistan
Tokoh dan pemimpin
Jenderal M A G Osmani
India Jenderal Jagjit Singh Aurora
India Jenderal Sam Manekshaw
Pakistan Jenderal A. A. K. Niazi
Pakistan Jenderal Tikka Khan
Kekuatan
India: 250.000 [2]
Mukti Bahini: 100.000[2][3]

Pakistan: ~ 100.000

Paramiliter: ~25.000[4]
Korban

India: 1.426 tewas
3.611 terluka (resmi)
1.525 tewas
4.061 terluka [5]


Mukti Bahini: ??? tewas.

Pakistan ~8.000 tewas
~10.000 terluka
91.000 ditangkap
(56.694 tentara
12.192 paramiliter
sisanya penduduk)[5]

[6]
Sekitar 26.000[7] hingga 3.000.000[8] penduduk tewas

Perang Kemerdekaan Bangladesh (Bengali: মুক্তিযুদ্ধ Muktiyud'dha) atau Perang Pembebasan Bangladesh adalah konflik bersenjata antara Pakistan Barat (kini Pakistan) dan, Pakistan Timur (kini Bangladesh) dan India, yang menyebabkan didirikannya negara Bangladesh. Perang ini berlangsung dari tanggal 26 Maret sampai 16 Desember 1971 dengan Pakistan Barat melancarkan operasi militer terhadap penduduk, pelajar dan personel bersenjata di Pakistan Timur untuk menghancurkan perlawanan mereka menuju kemerdekaan dari Pakistan. Bantuan India terhadap Mukti Bahini menyebabkan konflik bersenjata antara India dan Pakistan (Perang India-Pakistan 1971). Tentara militer India dan Mukti Bahini berhasil mengalahkan pasukan Pakistan Barat di Pakistan Timur. Setelah perang ini, Pakistan Timur merdeka sebagai negara yang kini disebut Bangladesh.

  1. ^ "Gen. Tikka Khan, 87; 'Butcher of Bengal' Led Pakistani Army". Los Angeles Times. 30 March 2002. 
  2. ^ a b India - Pakistan War, 1971; Introduction - Tom Cooper, Khan Syed Shaiz Ali
  3. ^ Pakistan & the Karakoram Highway By Owen Bennett-Jones, Lindsay Brown, John Mock, Sarina Singh, Pg 30
  4. ^ p442 Indian Army after Independence by KC Pravel: Lancer 1987 [ISBN 81-7062-014-7]
  5. ^ a b Figures from The Fall of Dacca by Jagjit Singh Aurora in The Illustrated Weekly of India dated 23 Desember 1973 quoted in Indian Army after Independence by KC Pravel: Lancer 1987 [ISBN 81-7062-014-7]
  6. ^ Figure from Pakistani Prisioners of War in India by Col S.P. Salunke p.10 quoted in Indian Army after Independence by KC Pravel: Lancer 1987 [ISBN 81-7062-014-7]
  7. ^ Hamoodur Rahman Commission Report, chapter 2, paragraf 33
  8. ^ Matthew White's Death Tolls for the Major Wars and Atrocities of the Twentieth Century

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne