Tanda seru

Tanda seru adalah tanda baca yang biasanya digunakan setelah suatu interjeksi atau kalimat seruan untuk menunjukkan perasaan atau penegasan dan sering menandai akhir suatu kalimat. Tanda seru umum ditemukan di berbagai bahasa dan sistem tulisan, meskipun dengan variasi makna dan simbol.

Dalam pengkodean, "!" terkadang berarti bukan. Dalam matematika, penggunaan tanda seru dapat digunakan untuk fungsi faktorial (misalnya, ).[1][2][3]

  1. ^ "Compendium of Mathematical Symbols". Math Vault (dalam bahasa Inggris). 2020-03-01. Diakses tanggal 2023-04-17. 
  2. ^ "Factorial Function !". www.mathsisfun.com. Diakses tanggal 2023-04-17. 
  3. ^ Weisstein, Eric W. "Factorial". mathworld.wolfram.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-04-17. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne