Alkitab Terjemahan Baru

Alkitab Terjemahan Baru
Alkitab Terjemahan Baru
SingkatanTB
BahasaIndonesia
Terbitan PL1974
Terbitan PB1971
Terbitan
lengkap
1974
PenerjemahTim LAI
Tim LBI (bergabung kemudian)
Diturunkan dariTerjemahan Lama
Naskah sumberPL: Biblia Hebraica (oleh Rudolf Kittel)
PB: Novum Testamentum Graece (oleh Nestle Aland)
Jenis penerjemahanHarfiah/formal
Tingkat keterbacaanPendidikan tinggi
Perevisian versi1997
PenerbitLembaga Alkitab Indonesia
Hak ciptaLembaga Alkitab Indonesia
Afiliasi agamaProtestan dan Katolik
Situs URLAlkitab Terjemahan Baru
Pada mulanya Allah menciptakan langit dan bumi. Bumi belum berbentuk dan kosong; gelap gulita menutupi samudera raya, dan Roh Allah melayang-layang di atas permukaan air. Berfirmanlah Allah: "Jadilah terang." Lalu terang itu jadi.
Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal.
Alkitab Deuterokanonika
SingkatanTB Deut.
BahasaIndonesia
Terbitan PL1974 (Proto.)
1976 (Deut.)
Terbitan PB1971
Terbitan
lengkap
1976
PenerjemahTim LAI dan LBI
Diturunkan dariTerjemahan Lama
Naskah sumberPL Proto.: Biblia Hebraica (oleh Rudolf Kittel)
PL Deut.: Septuaginta
PB: Novum Testamentum Graece (oleh Nestle Aland)
Jenis penerjemahanHarfiah/formal
Tingkat keterbacaanPendidikan tinggi
Perevisian versi1997
PenerbitLembaga Alkitab Indonesia
Hak ciptaLAI dan LBI
Afiliasi agamaGereja Katolik Roma
Situs URLAlkitab Deuterokanonika
Pada mulanya Allah menciptakan langit dan bumi. Bumi belum berbentuk dan kosong; gelap gulita menutupi samudera raya, dan Roh Allah melayang-layang di atas permukaan air. Berfirmanlah Allah: "Jadilah terang." Lalu terang itu jadi.
Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal.

Alkitab Terjemahan Baru (disingkat TB) adalah sebuah versi terjemahan Alkitab dalam Bahasa Indonesia oleh Lembaga Alkitab Indonesia (LAI) yang diselesaikan pada tahun 1974. Alkitab oikumenis ini masih digunakan secara luas oleh hingga saat ini oleh umat Kristen di Indonesia, baik oleh umat Protestan maupun Katolik. Khusus bagi Gereja Katolik, versi Alkitab yang digunakan dalam bentuk Alkitab Deuterokanonika (disingkat TB Deut.).

Pada awal tahun 2023, LAI mengeluarkan Alkitab TB edisi kedua sebagai bentuk penyempurnaan penerjemahan dari edisi tahun 1970-an tersebut.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne